Pengertian Algoritma adalah susunan yang logis dan sistematis untuk memecahkan suatu masalah atau untuk mencapai tujuan tertentu. Dalam dunia komputer, Algoritma sangat berperan penting dalam pembangunan suatu software. Dalam dunia sehari-hari, mungkin tanpa kita sadari Algoritma telah masuk dalam kehidupan kita.
contoh algoritma dalam kehidupan sehari-hari
1. siapkan mie instan
2. kemudian, Siapkan peralatan yang diperlukan seperti panci, gunting, piring, serta sendok dan garpu.
3. Masukkan bumbu mie instan pada piring
4. Hidupkan kompor, kemudian tuangkan air kurang lebih tiga gelas air ke dalam panci kemudian tunggu hingga air mendidih.
5. Masukkan mie instan ke dalam air mendidih, lalu aduk dan tunggu hingga tiga menit.
6. Tiriskan air di dalam panci, kemudian tuangkan mie pada piring.
7. Aduk mie agar bumbu tercampur merata pada mie kemudian sajikan dengan keadaan hangat.
0 comments:
Post a Comment